Layanan Donatur

Sya’ban, Bulan yang Dekat di Hati Nabi

Bulan Sya’ban sering datang tanpa banyak disadari. Ia berada di antara Rajab dan Ramadhan, seolah hanya persinggahan singkat sebelum bulan suci yang ditunggu-tunggu. Namun dalam diamnya, Sya’ban menyimpan kedudukan istimewa. Ia dikenal sebagai bulannya Nabi Muhammad ﷺ, bulan yang begitu dekat di hati beliau, hingga Rasulullah memperbanyak ibadah di dalamnya lebih dari bulan-bulan lainnya. Ketika […]

Ramainya Konten Hiburan, Sepinya Konten Kebaikan

Di tengah derasnya arus dunia digital, layar-layar kecil kita hari ini lebih sering dipenuhi tawa singkat, sensasi sesaat, dan hiburan yang berlalu begitu cepat. Setiap hari, jutaan orang menggulirkan beranda mereka, mencari pelarian dari penat, hingga tanpa sadar lebih mengenal keseruan dunia maya daripada nilai-nilai kebaikan yang seharusnya tumbuh dalam diri. Di balik ramainya konten […]

Jangan Biarkan Anak Tumbuh Tanpa Pilihan!! Mereka Berhak Memiliki Masa Depan

Ada anak-anak yang sejak kecil hidupnya seperti jalan yang sudah digambar sebelum mereka sempat memegang pensilnya sendiri. Mereka tumbuh mengikuti arah yang dipilihkan orang lain, bukan arah yang lahir dari suara hati mereka. Seolah dunia telah menyiapkan satu jalur yang harus mereka tempuh, tanpa pernah bertanya apakah jalur itu membuat mereka bahagia. Dalam diam, mereka […]

Sedekah Subuh: Amalan Kecil di Waktu Spesial, Balasan Besar Tanpa Batas

Setiap orang mendambakan hidup yang lapang, hati yang tenang, dan rezeki yang berkah. Namun sering kali, tanpa disadari kita menunggu keajaiban datang tanpa menghadirkan pintu keajaiban itu sendiri. Dalam Islam, ada satu amalan yang disebut sebagai rahasia kelancaran rezeki dan penarik keberkahan kehidupan, yaitu Sedekah Subuh. Sedekah yang dilakukan tepat setelah salat Subuh bukan hanya […]

Menyayangi yang Muda, Menghormati yang Tua: Pilar Keharmonisan Sosial

“Bukanlah termasuk golongan kami orang yang tidak menyayangi yang lebih muda dan tidak menghormati yang lebih tua.” (HR. Ahmad dan Tirmidzi) Hadits ini bukan sekadar nasihat, melainkan prinsip hidup yang mengajarkan keseimbangan dalam bersikap terhadap sesama. Rasulullah SAW menegaskan bahwa menyayangi yang muda dan menghormati yang lebih tua adalah dua sisi dari satu akhlak mulia. […]

Mengetuk Pintu Langit: Membangun Hubungan Spiritual Melalui Anak Yatim

Manusia adalah makhluk kompetitif. Banyak ide yang mereka miliki untuk mencari jalan mendekat kepada Allah. Ada yang menempuhnya lewat shalat malam, ada yang melalui tilawah Al-Qur’an, ada pula yang menempuh lewat jalan ilmu. Namun, ada satu jalan yang sering dilupakan, padahal begitu dekat dan penuh cinta. Menyayangi anak yatim. Anak yatim bukan sekadar anak yang […]

Mengenal Personal Branding: Membangun Citra Diri yang Khas dan Bermakna

Di era digital yang kompetitif seperti sekarang, kemampuan seseorang tidak hanya diukur dari ijazah atau pengalaman kerja, tetapi juga dari bagaimana ia bisa dikenal dan dikenang oleh orang lain. Di sinilah personal branding berperan penting. Personal branding adalah proses membentuk dan mengelola persepsi orang lain terhadap diri kita. Ini bukan tentang menjadi orang lain, melainkan […]

Langkah Sehat, Langkah Berkah: Dari Keringat Pagi Menuju Sedekah yang Mengalir

Menjaga kesehatan adalah bagian dari ibadah. Tubuh yang kuat dan sehat akan lebih mudah digunakan untuk beribadah, bekerja, dan membantu sesama. Rasulullah ﷺ bersabda:Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai oleh Allah daripada mukmin yang lemah, dan pada keduanya ada kebaikan.(HR. Muslim) Kekuatan yang dimaksud bukan hanya fisik, tetapi juga semangat dan keinginan untuk […]

Tanah Berkah: Menanam Amal di Bumi, Menuai Surga di Akhirat

Kadang kita lupa, di balik gemerlap kota dan deretan bangunan megah, masih banyak tempat ibadah kecil, rumah Qur’an, dan pesantren sederhana yang berdiri di atas tanah pinjaman. Tempat-tempat itulah yang jadi sumber cahaya ilmu dan iman bagi anak-anak yatim dan dhuafa. Tapi di balik semangat mereka, tersimpan rasa cemas takut suatu hari tanah yang mereka […]

Karpet Surga di Bumi: Menjaga Kebersihan Rumah Allah

Langit senja sering menjadi saksi langkah kaki para jamaah yang datang dengan hati penuh harap ke rumah Allah. Di dalamnya, ada kedamaian yang sulit tergambarkan—suara lembut lantunan ayat suci, wangi karpet bersih, dan suasana yang menenangkan hati. Namun, sayangnya tidak semua masjid dan mushola dapat menikmati kenyamanan seperti itu. Ada yang karpetnya sudah lusuh, koyak, […]